Temukan artikel pada menu search di bagian pojok kanan atas.

Powered by Blogger.

Cara Mencari Long Tail Keyword Yang Tepat

Cara Mencari Long Tail Keyword Yang Tepat - Dalam hal ini anda perlu memahami apa itu longtail keyword? Long Tail Keyword adalah anak kata atau kunci turunan dari kunci utama yang telah anda targetkan dan merupakan kriteria dari mesin pencari. Untuk lebih jelasnya silahkan kunjungi link berikut

Mencari Long Tail Keyword adalah hal yang paling penting dalam menentukan atau membuat judul postingan dan atau artikel berkualitas SEO. Google Adwords sebagai keyword research atau riset kata kunci yang merupakan salah satu tools researh gratis dari google dapat anda jadikan sebagai referensi dalam hal menentukan judul artikel berkualitas SEO. Misalnya, anda telah menargetkan "Buat Email" sebagai kata kunci maka anda perlu menambahkan longtail keyword anda agar judul artikel anda lebih berkualitas. Untuk itu anda perlu menggunakan tools research, salah satunya yaitu Google Adword. Lalu bagaimana Cara Menggunakan Google Adword?

Cara Mendapatkan Long Tail Keyword Menggunakan Google Adwards
  • Langkah pertama yang dilakukan yaitu masukkan ke halaman https://adwords.google.com/, lalu silahkan login menggunakan akun email gmail (akun google) yang anda miliki.
  • Di halaman utama, klik menu tools (alat) kemudian pilih Keyword Planner (Perencana Kata Kunci) seperti pada gambar dibawah ini. Seperti gambar dibawah ini.
  • Kemudian klik menu telusuri ide kata kunci dan grup iklan baru (Search for new keyword and group ideas). Lalu masukkan kata kunci pada kolom "Produk atau Layanan Anda" dan pilih target lokasi, misalnya indonesia atau bahkan semua lokasi. Lihat seperti gambar di bawah ini.
  • Kemudian Klik Dapatkan Ide (Get Ideas) dan akan muncul tampilan dilayar monitor anda, lalu pilih ide kata kunci seperti pada gambar dibawah ini.
Seperti anda lihat pada gambar diatas dengan kata kunci utama "Buat Email" ada beberapa kunci turanan/anak kata kalimat yang disebut longtail keywords yang dapat dijadikan sebuah judul. Akan tetapi longtail keywords "cara" lebih diminati dibandingkan longtail keyword "daftar". Namun, dalam hal ini saja tidak cukup kita perlu melihat saingan kita dalam menentukan longtail keywords agar judul postingan kita berkualitas SEO dan diminati oleh mesin pencari,
Sebagai referensi silahkan anda baca artikel berikut:
Demikian informasi dari saya, jika anda masih bingung silahkan mengajukan pertanyaan dikolom komentar.
Tag : Blogger
Comments
1 Comments
1 Komentar untuk "Cara Mencari Long Tail Keyword Yang Tepat"

Back To Top